Mengenal Penyakit Lepra

Penyakit Lepra- Apakah anda tahu mengenai penyakit lepra? Ya mungkin terdengar sangat asing sekali, karena mungkin orang akan lebih mengenal Kusta. Lepra/Kusta adalah peyakti yang menginfeksi secara kronis pada saraf tepi dari saluran pernapasan di bagian atas dan lesi pada bagian kulit yang dapat di lihat dari luar. Menurut sejarahnya sendiri penyakit ini di sebut juga dengan Morbus Hansen yang sesuai dengan nama kuman yang di temukan oleh Dr. Gerhard Armauwer Hansen pada  1874. 
Berlanjut dengan kepercayaan masyakat mengenai penyakti kusta, yang mereka yakini bahwa penderinta akan kehilanglangan berbagai anggota tubuh merea dengan sangat mudah. Amun sebenarnya penyakit kusta sendiri adalah penyakit yang menahun yang menyerang pada sraf tepi, kulit dan organ tubuh manusia lainnya.  jadi mitos tersebut terbatahkan dengan pengertian kusta itu sendiri jadi di mungkinkan seseorang telah menderita atau terinfeksi ketika masih kanak kanak. 

Penyebaba Penyakit kusta 

Adalah kuman mycobacterium leprae diman kuman ini dimana ini adalah mirobaterium kuman aerob yang berbentuk batang dan dengan ukuran yang mikroskopik  dan biasanya  hidup berkoloni bahkan ada pula yang hidup tersebar satu persatu.
Gejala Penyebab dan cara Mengatasi penyakit lepra
(Sumber: http://commons.wikimedia.org/wiki/File:Leprosy_thigh_demarcated_cutaneous_lesions.jpg)

Gejala kusta sendiri adalah sebagai berikut: 

  • Kulit mengalami bercak putih serta merah
  • Ada bagian tubuh tertentu yang tidak berkeringat
  • Perasaa kesemutan pada bagian anggota tubuuh dan bagian muka
  • Sering mengalami rasa sakit pada saraf tepi
  • Panas dari derajat rendah hingga dengan mengigil
  • Nereksia
  • Noreksia
  • Naurea, 
  • Cephalgia
  • Iritasi yang di sertai dengan orhitis dan pleuritis
  • Panas dari derajat yang rendah sampai dengan menggigil.
  • Nephrosia, Nepritis dan hepatospleenomegali

Cara Mengatasi Penyakit Lepra

Dengan melakukan pengendalian pada si penderita yakni dengan melakukan rehabilitasi medis, sosial karya, dan metode bermasyarakat sehingga mereka dapat di terima kembali di masyarakat.
Untuk itulah sangat penting sekali tahu mengenai penyakit yang mengerikan satu ini, mungkin mitos yang berkembang di masyarakat sebagai suatu bentuk penyakit kutukan dapat hilang karena penyakit ini bisa di jelaskan dengan pihak medis. Semoga informasi diatas dapat memberikan pengetahuan baru menganai penyakit lepra/kusta.